Kamis, 19 September 2013

Pertamina Goes to Campus 2013: Ajak Mahasiswa ITB Ciptakan Ketahanan Energi Nasional


ITB | Berita - 2 minggu yang lalu
BANDUNG, itb.ac.id - Dengan mengangkat tema "Kaum Muda Intelektual Menciptakan Ketahanan Energi untuk Negeri", PT. Pertamina (Persero) bekerja sama dengan ITB *Career Center* menyelenggarakan *Talk Show Pertamina Goes to Campus 2013*. *Talk show* yang diselenggarakan pada Selasa (03/09/13) di Aula Timur ITB tersebut mampu menghadirkan antusisasme pada ratusan mahasiswa ITB yang berasal dari berbagai program studi selama acara berlangsung.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar